(0)



Makro Update | 7 Maret 2017
Inflasi Februari 2017: ADMINISTERED PRICES MASIH MENJADI SUMBER INFLASI FEBRUARI 2017
INFLASI  ADMINISTERED PRICES MASIH MENJADI SUMBER INFLASI FEBRUARI 2017 Bulan Februari biasanya ditandai dengan deflasi atauinflasi yang negatif karena turunnya harga-harga makanan. Meskipun kelompok Makanan mengalami deflasi di bulan Februari 2017, namun dampak lanjutan dari kenaikan tarif listrik non subsidi dan harga BBM non subsidi di bulan Januari 2017 masih terasaBaca Selengkapnya
Makro Update | 20 Februari 2017
SUKU BUNGA ACUAN BANK INDONESIA
MENJAGA MOMENTUM PEMULIHAN EKONOMI INDONESIA Di tengah ketidakpastian mengenai rencana kenaikan suku bunga acuan Bank Sentral AS (Fed Funds Rate/FFR) dan naiknya inflasi domestik di bulan Januari 2017, Bank Indonesia (BI)  mempertahankan suku bunga acuannya (7Day Reverse Repo Rate) pada level 4,75% dalam Rapat Dewan Gubernur (RDG) Bank Indonesia yang diadakanBaca Selengkapnya
Makro Update | 13 Februari 2017
PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO: BEBERAPA DAERAH TUMBUH LEBIH TINGGI DARI PERTUMBUHAN NASIONAL
Produk Domestik Regional BrutoBEBERAPA DAERAH TUMBUH LEBIH TINGGI DARI PERTUMBUHAN NASIONALEkonomi Indonesia tumbuh sebesar 5,02% yoy di tahun 2016, lebih tinggi daripada pertumbuhannya di tahun sebelumnya. Ada beberapa daerah yang tumbuh lebih tinggi dari pertumbuhan nasional yang salah satunya karena berkah penguatan USD, namun ada daerah-daerah yang tumbuh lebih rendahBaca Selengkapnya
Makro Update | 7 Februari 2017
EKONOMI INDONESIA TAHUN 2016 TUMBUH SEBESAR 5,02% YOY
Produk Domestik BrutoEKONOMI INDONESIA TAHUN 2016 TUMBUH SEBESAR 5,02% YOY TANDA AWAL PERBAIKAN EKONOMIMengakhiri tahun 2016, ekonomi Indonesia tumbuh sebesar 4,94% yoy di kuartal 4, lebih rendah daripada pertumbuhan pada kuartal 4 2015 sebesar 5,04% yoy. Akibatnya pertumbuhan ekonomi Indonesia sepanjang tahun 2016 mencapai 5,02% yoy, yang lebih tinggi daripada tahunBaca Selengkapnya
Makro Update | 7 Februari 2017
INFLASI JANUARI 2017 - ADMINISTERED PRICES MENDORONG INFLASI JANUARI 2017
INFLASI  ADMINISTERED PRICES MENDORONG INFLASI JANUARI 2017 Pemerintah mengawali tahun 2017 dengan menaikkan beberapa harga dan tarif seperti biaya perpanjangan STNK, tarif listrik untuk golongan 900VA, dan harga BBM non subsidi. Dampaknya terlihat pada naiknya komponen inflasi Administered Prices seperti terlihat pada Grafik 1 yang menunjukkan perkembangan Inflasi Umum, Inflasi Inti,Baca Selengkapnya
Makro Update | 13 Januari 2017
Outlook Ekonomi 2017 - EKONOMI INDONESIA MEMASUKI FASE PEMULIHAN
Ekonomi Global – Masih dibayang-bayangi ketidakpastianSampai dengan kuartal terakhir tahun 2016, ekonomi global masih dibayang-bayangi oleh ketidakpastian, dimana di satu sisi ekonomi AS sudah menunjukkan perbaikan kondisi yang ditandai dengan pertumbuhan ekonomi yang lebih baik, tingkat pengangguran yang stabil dan kenaikan inflasi. Namun di sisi lain, pertumbuhan ekonomi negara-negara EropaBaca Selengkapnya