(0)



Berita Terkini | 16 Mei 2022
Dukung Pemerintah Atasi Backlog, Bank BTN Gelar Indonesia Property Expo
Jakarta, 15 Mei 2022. Seiring dengan pemulihan ekonomi nasional yang terus meningkat dan masih tingginya kebutuhan rumah masyarakat, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk kembali menggelar Indonesia Property Expo secara langsung setelah tahun sebelumnya dilakukan secara virtual. Indonesia Property Expo atau IPEX ke 38 tersebut akan dilaksanakan pada tanggal 15 Mei hingga 22 Mei mendatang, berlokasiBaca Selengkapnya
Berita & Info | 16 Mei 2022
Dukung Pemerintah Atasi Backlog, Bank BTN Gelar Indonesia Property Expo
 Jakarta, 15 Mei 2022. Seiring dengan pemulihan ekonomi nasional yang terus meningkat dan masih tingginya kebutuhan rumah masyarakat, PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk kembali menggelar Indonesia Property Expo secara langsung setelah tahun sebelumnya dilakukan secara virtual. Indonesia Property Expo atau IPEX ke 38 tersebut akan dilaksanakan pada tanggal 15 Mei hingga 22 Mei mendatang, berlokasiBaca Selengkapnya
Makro Update | 13 April 2022
Kebijakan Moneter Maret 2022 - Bank Indonesia Mempertahankan Suku Bunga Acuan, di Tengah Kenaikan Suku Bunga Acuan the Fed
 Dalam FOMC Meeting bulan Maret 2022, The Fed mulai menaikkan suku bunga acuannya sebesar 25 bps menjadi kisaran 0,25%-0,50%, sementara Bank Indonesia masih mempertahankan suku bunga acuan sebesar 3,50% yang sudah berlaku sejak Februari 2021.   The Federal Reserves (The Fed) memulai kebijakan yang pro stability Seperti sudah diperkirakan sebelumnya, dalam Federal Open Market Committee (FOMC) Meeting tanggal 16-17Baca Selengkapnya
Makro Update | 13 April 2022
Kebijakan Moneter Februari 2022 - Bank Indonesia Kembali Mempertahankan Suku Bunga Acuan
Bank Indonesia kembali memutuskan untuk tetap mempertahankan BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI7DRRR) sebesar 3,50%, suku bunga Deposit Facility sebesar 2,75%, dan suku bunga Lending Facility sebesar 4,25% pada Rapat Dewan Gubernur yang berlangsung tanggal 9-10 Februari 2022. Bank Indonesia telah mempertahankan suku bunga acuan pada level 3,50% selama 1 tahun sejak bulan Februari 2021.  Bank IndonesiaBaca Selengkapnya
Makro Update | 13 April 2022
Kebijakan Moneter Januari 2022 - Bank Indonesia Kembali Mempertahankan Suku Bunga Acuan
Bank Indonesia kembali memutuskan untuk tetap mempertahankan BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI7DRRR) sebesar 3,50%, suku bunga Deposit Facility sebesar 2,75%, dan suku bunga Lending Facility sebesar 4,25% pada Rapat Dewan Gubernur yang berlangsung tanggal 19-20 Januari 2022. Bank Indonesia telah mempertahankan suku bunga acuan pada level 3,50% sejak bulan Februari 2021.   Rapat Dewan Gubernur (RDG) BIBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 14 September 2020
Cara Punya Rumah di Jakarta yang Bisa Kamu Coba
Cara Punya Rumah di Jakarta bisa dibilang susah-susah gampang. Atau mungkin tidak terlalu sulit jika pengelolaan keuangan dan pengeluaran dapat diatur secara bijak. Umumnya, sebagian besar masyarakat di Jakarta sulit memiliki rumah sendiri karena lahan yang semakin sulit dicari dan biaya hidup yang cenderung tinggi dibanding wilayah lain. Namun jangan pesimis, dengan niat dan sifat optimisBaca Selengkapnya
Berita Terkini | 24 Agustus 2020
BTN Targetkan 2 Juta Visitor pada IPEX VIRTUAL Perdana di Indonesia
Jakarta, 22 Agustus 2020. Pandemi Covid-19 tidak menjadi hambatan PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. untuk menggelar hajatan rutinnya, yaitu Indonesia Property Expo atau IPEX. Yang membuat berbeda pada IPEX kali ini adalah pameran ini dikemas dalam platform digital berkonsep virtual 4D. Artinya, IPEX tidak dilakukan di ruang pamer, namunBaca Selengkapnya
Berita Terkini | 3 Agustus 2020
BTN Sebut Permintaan Rumah Masih Tinggi
Bisnis.com, JAKARTA - Di tengah pandemi Covid-19, permintaan kebutuhan perumahan tetap ada karena fungsi rumah saat ini bukan hanya sebagai tempat tinggal belaka.Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (BTN) Pahala N. Mansury mengatakan pengaruh pandemi Covid-19 ini berdampak pada menurunnya tingkat pertumbuhan ekonomi nasional."Jumlah dari masyarakat yang terinfeksi terus meningkat,Baca Selengkapnya
Berita Terkini | 20 April 2020
Gandeng 42 Pengembang, BTN Tawarkan KPR From Home Bunga 6 Persen
JAKARTA, KOMPAS.com – PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk atau Bank BTN menawarkan program pembiayaan hunian Kredit Pemilikan Rumah KPR From Home. Program ini digulirkan untuk memudahkan debitur mengajukan KPR tanpa perlu hadir di kantor cabang Bank BTN. Untuk merealisasikan program tersebut, Bank BTN bekerja sama dengan 42Baca Selengkapnya
Berita Terkini | 23 Maret 2020
Pemangkasan Bunga Acuan Dinilai Belum Berdampak ke Properti
Bisnis.com, JAKARTA - Pengembang perumahan menilai penurunan suku bunga acuan Bank Indonesia yang telah dilakukan dua kali di sepanjang tahun ini belum begitu berdampak ke sektor properti.Bank Indonesia (BI) sebelumnya menurunkan kembali suku bunga acuan BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI7DRR) sebesar 25 bps menjadi 4,5 persen dari sebelumnya 4,75Baca Selengkapnya