(0)



Info Terbaru | 22 Juni 2020
Kiat Mudah Merawat Tanaman di Dalam Rumah
KOMPAS.com - Tanaman hias mampu menciptakan lingkungan yang ramah dan meningkatkan kualitas udara di dalam ruangan. Namun tanaman hias yang ditempatkan di dalam rumah memerlukan usaha ekstra agar berfungsi maksimal. Berikut cara mudah merawatnya: Mengelap daun dengan susu Daun kotor seringkali jadi masalah pada tanaman hias jenis daun. Daun seringkali kotor karena debuBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 15 Juni 2020
Rumah Genteng Bekas, Unik dan Menarik
KOMPAS.com - Apa ciri khas rumah Anda? Sering kali kekhasan fasad rumah menjadi daya tarik serta petunjuk untuk memudahkan menemukan sebuah rumah. Semakin unik dan menarik fasad rumah, tentunya akan semakin mudah diingat dan ditemukan.  Seperti sebuah arsitektur rumah minimalis di Kota Bekasi yang memiliki fasad unik. SASO Architecture Studio menggunakan material Baca Selengkapnya
Info Terbaru | 15 Juni 2020
Desainer Muda Ini Rancang Kabin Pesawat Beratap Kaca
JAKARTA, KOMPAS.com - Pandemi Covid-19 telah menciptakan perubahan begitu besar pada desain interior.Tak melulu negatif, perubahan tersebut melahirkan inovasi baru dalam rangka mencegah penyebaran virus Covid-19.Sebagai contoh, desainer interior berusia 20 tahun Eric Rahardjo Hoputro menghasilkan sebuah konsep desain interior pesawat pribadi dengan menggunakan kaca untuk elemen atap.Konsep tersebut dibuat berdasarkan pertimbanganBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 8 Juni 2020
Mau Interior Kalem dan Elegan? Pilih Warna Beige
KOMPAS.com -  Warna- warna netral menjadi pilihan yang sering kali dipadupadankan dalam berbagai gaya desain. Hal ini lantaran sifatnya yang tak lekang, dan dianggap mudah membaur dengan baik tanpa mengakibatkan kekacauan. Secara psikologis, warna netral dianggap mampu memberikan suasana tenang dan nyaman. Selain hitam, putih, dan abu-abu, warna lain yang juga dapat memberikanBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 8 Juni 2020
Setelah Pandemi, Begini Prediksi Permintaan Klien Akan Desain Rumah
KOMPAS.com - Bagaimana dunia berubah setelah pandemi masih harus dilihat. Tapi satu hal yang pasti, cara dan kebiasaan manusia akan menyesuaikan keadaan, termasuk dalam merancang rumah tinggal. "Desain akan menjadi lebih pibadi, karena orang menggunakan rumah untuk bekerja, belajar, dan seterusnya," kata desainer Christiane Lemieux. Menurutnya, desainer harus sadar dan bijaksana tentangBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 8 Juni 2020
Gambaran Desain Kantor Masa Depan Saat dan Setelah Pandemi
KOMPAS.com - Pandemi mengubah kebiasaan masyarakat di berbagai sektor. Di tempat kerja, perusahaan mulai melonggarkan aturan yang memungkinkan karyawannya bekerja dari rumah. Seperti yang dilakukan dua perusahaan teknologi, Twitter dan Facebook. Keduanya sama-sama mengumumkan kesempatan kepada karyawan untuk bekerja dari rumah secara permanen. Tetapi, tidak semua perusahaan dapat menerapkan langkah ini. BagiBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 18 Mei 2020
Tiga Pilihan Warna Meriahkan Hari Raya
JAKARTA, KOMPAS.com - Produsen cat Dulux, AkzoNobel Indonesia meluncurkan Dulux Visualizer untuk menemukan inspirasi warna cat dinding yang tepat pada perayaan Idul Fitri 2020. President Director PT ICI Paints Indonesia Indra Laban mengatakan, perusahaan merilis aplikasi tersebut guna memberikan pilihan warna yang cocok untuk diterapkan pada dinding rumah. DenganBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 18 Mei 2020
10 Pilihan Tanaman Interior, Cocok Bagi Pemula
KOMPAS.com - Karakternya yang menyegarkan menjadikan tanaman kerap dipilih sebagai  elemen dekorasi. Apalagi, tanaman juga mempunyai beragam bentuk, ukuran, dan warna yang mampu memberi nuansa yang berbeda-beda. Namun bagi pemula, memilih tanaman sebagai elemen dekorasi interior tentunya menjadi tantangan tersendiri. Selain karena tidak semua tanaman dapat tumbuh baik dalam ruang, beberapa tanaman indoorBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 13 Mei 2020
Harmoni Memikat, Warna Putih dan Kayu Khas Rumah Minimalis Modern
KOMPAS.com - Jutaan hunian telah mengadopsi gaya rumah minimalis. Hal ini karena desain yang simpel dan tidak berantakan dianggap berhasil membuat penghuni rumah merasa lebih betah dan nyaman. Nah, gaya rumah minimalis di Indonesia ternyata sedikit banyak terinspirasi dari rumah minimalis gaya Jepang. Mengandalkan konsep open plan, melibatkan unsur alam, danBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 13 Mei 2020
Enam Panduan Pembukaan Kembali Ruang Kerja di Perkantoran
JAKARTA, KOMPAS.com - Konsultan properti Cushman & Wakefield merilis panduan komprehensif bertema “Kesiapan Pemulihan: Panduan Pembukaan Kembali Lingkungan Kerja”. Cushman & Wakefield membidik para pemilik maupun penyewa properti dalam rangka pembukaan kembali lingkungan kerja dan perkantoran dalam beberapa bulan ke depan. Panduan ini dirilis untuk melengkapi Recovery Readiness Task ForceBaca Selengkapnya