(0)



Info Terbaru | 27 Mei 2024
8 Konsep Taman Rumah Mewah yang Bikin Rumahmu Makin Berkelas
Sebuah taman rumah mewah bukan hanya sebatas area hijau di sekitar hunian. Lebih dari itu, taman merupakan perpanjangan dari rumah yang mencerminkan selera dan gaya hidup pemiliknya.Taman yang dirancang dengan baik dapat memberikan keindahan dan ketenangan, dapat menjadi ruang untuk relaksasi, hiburan, dan menikmati kebersamaan dengan keluarga dan teman.Key Takeaway:TamanBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 5 April 2024
10 Ide Pagar Industrial Minimalis, Hiasan Tambahan untuk Rumah
Dalam dunia arsitektur dan desain, pagar tidak hanya berfungsi sebagai pembatas dan pengaman, tetapi juga sebagai elemen penting yang menambah estetika sebuah bangunan.Dengan berkembangnya tren desain modern, pagar industrial minimalis telah menjadi pilihan populer bagi banyak arsitek dan pemilik rumah. Gaya pagar industrial menonjolkan kesederhanaan, kekuatan, dan kesan modern.Pagar industrialBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 2 April 2024
8 Warna Cat Agar Ruangan Terlihat Terang Mewah
Dalam membangun sebuah rumah impian, ada banyak hal yang perlu diperhatikan selama prosesnya. Misalnya seperti tema ruangan, dekorasi apa saja yang akan dipasang, hingga pemilihan warna cat perlu diperhatikan secara spesifik agar hasil akhirnya bisa maksimal dan memuaskan.Pilihan warna cat sangat memengaruhi suasana ruangan yang akan dibangun. Beberapa warna bilaBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 18 Oktober 2023
Inilah Penyebab AC Bunyi Berisik dan Tips untuk Mengatasinya
AC (Air Conditioner) adalah perangkat penting yang membantu menjaga kenyamanan dan suhu di ruangan. Namun, seperti alat-alat lainnya, AC juga tidak jarang mengalami kerusakan.Salah satunya, terkadang AC mengeluarkan suara berisik yang mengganggu dan menyebabkan ketidaknyamanan. Suara berisik pada AC dapat disebabkan oleh berbagai faktor, mulai dari masalah mekanis hingga kurangnyaBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 18 September 2023
Tanaman Hias Mini Ruangan: 5 Pilihan untuk Udara Lebih Segar
Apakah kamu sering merasa udara di ruangan terasa kurang segar? Jika iya dan kerap terganggu oleh hal tersebut salah satu solusinya adalah bisa dengan meletakkan tanaman hias di ruangan. Tanaman hias ruangan tidak hanya memberikan sentuhan alami yang indah pada dekorasi rumah, tetapi juga memiliki kemampuan unik untuk menyaring udaraBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 5 September 2023
7 Tanaman Hias Anti Nyamuk untuk Rumah Bebas Nyamuk
Tinggal di Indonesia yang memiliki iklim tropis sehingga kita hanya memiliki 2 musim saja, yaitu musim hujan dan musim kemarau. Akan tetapi, dengan hanya  ada 2 musim di Indonesia, maka potensi munculnya serangga terutama nyamuk juga lebih banyak. Hal ini karena pada musim hujan menjadi musim yang paling baik bagiBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 31 Agustus 2023
Merawat Tanaman Hias Air: Panduan Lengkap
Banyak yang ingin memiliki rumah indah. Dan untuk mewujudkan keinginan tersebut, banyak orang yang menggunakan berbagai dekorasi dalam menghias rumahnya, salah satunya dengan menambahkan tanaman hias.Beragam tanaman dapat digunakan sebagai tanaman hias. Mulai dari tanaman hias dekoratif, imitasi, bahkan air. Menciptakan tanaman hias tidak selalu perlu menggunakan pot, tanah, danBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 20 Juli 2023
Tanaman Hias Gantung Untuk Rumah yang Lebih Hijau
Setiap orang tentu ingin memiliki rumah yang cantik. Untuk mencapai tujuan tersebut, berbagai cara dilakukan untuk dapat menambah keunikan dan keindahan pada tampilan rumah.Salah satu cara yang paling umum adalah menambah dekorasi. Pada masa kini, sudah banyak dekorasi yang digunakan untuk mempercantik rumah, salah satunya adalah tanaman hias gantung.Tanaman hiasBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 13 Juni 2023
Ingin Membangun Pagar Rumah? Ini 10 Inspirasi Pagar Besi Minimalis
Memiliki rumah idaman adalah impian banyak orang, apalagi rumah merupakan kebutuhan primer. Apabila melihat tren saat ini, tren kepemilikan rumah tapak pagar lebih diminati terutama oleh generasi muda dibandingkan dengan kepemilikan rumah tapak tanpa pagar. Rumah tapak dengan pagar biasanya berlokasi di perumahan-perumahan lama yang cenderung masih memiliki rasa kekeluargaanBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 2 Maret 2023
10 Tips Merawat Wallpaper Kamar Tidur Agar Lebih Awet
Pada saat ini, wallpaper tidak lagi dipandang sebagai sekadar stiker dinding hiasan semata. Memiliki wallpaper untuk rumah maupun wallpaper kamar tidur tentu bisa menjadi opsi untuk membuat tampilan rumah semakin cantik.Seringkali kita dimanjakan dengan beragam motif wallpaper atau warna wallpaper dinding kamar di rumah, sehingga suasana dinding tidak membosankan. TidakBaca Selengkapnya