(0)



Info Terbaru | 10 Agustus 2021
Inspirasi untuk Percantik Rumah Industrial Minimalis
Sesuai dengan namanya, industrial berarti rumah yang gaya bangunannya mirip dengan rumah-rumah industri, seperti pabrik atau gudang. Rumah industrial memiliki ciri yang khas, yakni tidak banyak memiliki sekat sehingga lebih terbuka dan terkesan luas. Rumah dengan gaya industrial biasanya menonjolkan materi-materi bangunan yang digunakan. Materi-materi bangunan tersebut sengaja tidak ditutupiBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 30 Juni 2021
Inspirasi Ruang Tamu Japandi Minimalis dan Nyaman
Ruang Tamu Japandi merupakan salah satu ide konsep yang bisa digunakan untuk tampilan interior hunian agar lebih menarik dan juga nyaman. Ruang Tamu Japandi ini mampu menghadirkan visual yang manis dan harmonis pada sebuah hunian lho. Perpaduan antara gaya Japanese dan Scandinavian ini memberikan aksen yang menawan dengan ciri khas masing-masing pada detail yang diberikan.Baca Selengkapnya
Info Terbaru | 25 Februari 2021
Pengharum Ruangan Alami yang Mudah Dibuat dan Aman Digunakan di Rumah
Pengharum Ruangan Alami bisa memberikan aroma yang menyegarkan untuk setiap ruangan di rumah. Aroma yang dihasilkan dari Pengharum Ruangan Alami akan membuat suasana menjadi lebih segar dan menenangkan. Ada banyak tipe pengharum ruangan yang bisa kamu miliki salah satunya dengan Pengharum Ruangan Alami yang bisa dibuat di rumah dengan mudah dan tahan lama. KamuBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 18 Februari 2021
Tren Desain Interior 2021 untuk Rumah yang Nyaman dan Kekinian
Tren Desain Interior 2021 bisa menjadi pilihan tepat untuk kamu agar lebih kekinian dan trendi. Tren desain interior rumah pastinya selalu berganti setiap tahunnya. Namun, kamu tidak perlu khawatir dengan pergantian tren desain. Pasalnya, tren desain interior biasanya tidak berbeda jauh dengan tahun sebelumnya. Tetapi, mungkin ada beberapa Tren Desain Interior 2021 yang banyakBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 12 Januari 2021
Hiasan Dinding Ruang Tamu Bikin Tampilan Semakin Menarik
Hiasan Dinding Ruang Tamu akan membuat tampilan rumahmu menjadi lebih menarik. Rasanya sangat monoton dan terasa tidak lengkap jika tembok rumah kosong tanpa sebuah hiasan. Sebenarnya tidak sulit mempercantik sebuah ruangan di rumah. Dengan memberikan beberapa Hiasan Dinding Ruang Tamu, interior rumah akan terlihat lebih berbeda dan tampak menarik.Memasuki tahun 2021, saatnyaBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 4 November 2020
Ruang Tamu Minimalis Tapi Luas? Ini Caranya!
Ruang Tamu Minimalis akan memberikan sentuhan hangat dan nyaman bagi siapa saja yang menempatinya. Kamu ingin memiliki Ruang Tamu Minimalis namun dengan keterbatasan ruang? Tenang saja kamu masih bisa mewujudkan ruang tamu idamanmu lho. Dengan penataan furnitur yang tepat hingga penerapan desain yang menarik akan membuat ruang tamu kecil menjadi ruangan minimalis yang cantik.RuangBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 15 Oktober 2020
Jenis Lampu Rumah Ini Nggak Ada Salahnya Dicoba!
Jenis Lampu Rumah memiliki banyak ragam mulai dari warna, dan bentuk yang dapat disesuaikan dengan ruangan tertentu pada rumah. Lampu sendiri merupakan benda yang dapat dikatakan essential dalam mendukung pencahayaan suatu ruangan serta dekorasi interior sebuah hunian. Tanpa adanya lampu rumah, segala isi furnitur dan desain interior yang minimalis hingga elegant tidak dapat terlihat dengan jelas.MakaBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 8 September 2020
Wallpaper Ruang Tamu Minimalis yang Wajib Kamu Ketahui
Wallpaper Ruang Tamu akan mempermanis rumahmu dan memberikan kesan aesthetic. Wallpaper kerap kali kita lihat pada sebuah rumah di berbagai ruangan, tapi biasanya kita sering menemui wallpaper dipasang untuk ruang tamu. Penggunaan wallpaper sendiri berfungsi untuk menutup serta menghias dinding ruangan. Selain itu, wallpaper juga dapat mempercantik lapisan dinding di setiap ruangan tertentu untuk menonjolkan kesanBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 18 Agustus 2020
Warna Cerah Ini Bikin Hati Anda Happy
KOMPAS.com -  Ada banyak hal yang bisa Anda lakukan untuk meningkatkan suasana hati ketika berada di rumah, salah satunya dengan memilih warna yang tepat untuk desain interior. Namun, sebagian dari Anda mungkin tak tahu warna cat rumah seperti apa yang dapat meningkatkan perasaan bahagia (happy). Terkait hal itu, simakBaca Selengkapnya
Info Terbaru | 18 Agustus 2020
Hindari Penyebaran Penyakit, 3 Tempat Ini Harus Dibersihkan
KOMPAS.com - Ketika memasuki rumah, Anda hanya fokus pada beberapa tempat yang memang menjadi pusat perhatian. Dengan begitu, Anda juga akan fokus untuk melakukan pembersihan maksimal di tempat-tempat tersebut. Padahal, masih ada beberapa bagian rumah yang membutuhkan perhatian dan selalu luput dibersihkan. Oleh sebab itu, Anda perlu mengetahui tempat mana saja yangBaca Selengkapnya